Tuesday, 19 February 2013

Tentang Microwave "Oven"

  Pada postingan saya yg lalu, skripsi saya distilasi menggunakan pemanas microwave, disini akan dikorek alasan pemakainya dan dibandingkan dg pemanasan heater biasa
Microwave (gelombang mikro) adalah salah satu gelombang elektromagnetik yang mempunyai frekuensi
2,45 GHz dengan panjang gelombang 1 mm - 1 m. Microwave adalah gelombang pendek yg sangat berguna dari dulu mulai pengembangan radar, rudal, televisi dll. Microwave yg ada disekitar kita terdapat dalam oven utk pemanas makanan dan ini disebut oven microwave.


"At my post ago, my final report about distillation using microwave heating, here will explain reason using it and compared than heater.
Microwave is one of electromagnetic waves have frequency 2,45 GHz with wavelength 1 mm - 1 m. Microwave is short waves very useful since ago such as development of radar, missiles, television etc. Microwave around like oven as heating food and this we call oven microwave."
Oven microwave terdiri dari beberapa komponen seperti :
  • Transformator / Trafo
Terdiri dari kumparan-kumparan yg berfungsi menaikkan energi listrik menjadi tegangan tinggi

"Consist of coils have function to raise electrical energy to high voltage"
  • Magnetron
Berfungsi mengubah energi listrik tegangan tinggi menjadi gelombang mikro. Gelombang dipancarkan oleh elektron dari katode dan anode yg mengelilingi katode menarik elektron. Elektron terus bergerak diantara magnet dan karena terus menerus berputar maka terjadilah medan magnet

"Function to convert high voltage-electrical energy to microwaves. Wave is emitted by electron from catode and anode around catode withdraw electron. Electron continue moving between magnetic and due to continue rotation so magnetic pole"
  • Waveguide
Berfungsi mengarahkan gelombang ke arah dalam, shg tepat pada makanan yg akan dipanaskan

"Function to direction wave to inside so precise at food will be heated"
  • Stirrer
Berfungsi memutar makanan yg akan dipanaskan, dilengkapi oleh piringan shg bisa berputar dan penyebaran panas lebih merata

"Function to rotate food will be heated, completed by disc so can be moved and distribution heat more prevalent"
  • Dinding logam
Berfungsi memperangkap gelombang, sbg penetralisir shg gelombang tidak bocor keluar

"Function trap wave as neutralizer so that wave not leakage outside"
Prinsip kerja microwave :
Microwave yg dipancarkan dari magnetron memancar melewati waveguide dan menuju ke makanan, makanan diputar stirrer shg pemanasan lebih merata. Microwave sangat canggih yaitu memantulkan gelombang yg mengenai gelas dan plastik shg gelombang hanya akan mengenai targetnya saja yaitu makanan. Pemanasan dg microwave terjadi pada seluruh bagian makanan dan beda dengan pemanasan dg kompor biasa, yg panas dimulai dari luar baru ke dalam, jadi saat bagian dalam mulai panas bagian luar sudah gosong. Prinsip pemanasan microwave adalah gelombang yg ditransmisikan diserap oleh molekul air yg ada dalam makanan, karena terkena energi molekul air akan bergerak acak shg terjadi tumbukan yg terus menerus, bergesekan dan terjadi panas. Jadi makanan akan matang seluruh bagian.

"The working principle of microwave :
Microwave is emitted from magnetron which emit through waveguide and radiating into food, food is rotated by stirrer so heating more prevalent. Microwave is very sophisticated with working reflected wave which touch glass and plastic so wave only will touch target like food. Heating using microwave occur all part of food and different with heating stove. Which heat initially from outside to inside, so when inside part enough hot, outside part already burnt. The principle of microwave is wave transmitted absorbed by content water molecular in food, due to attach molecular energy, water will random moving so happen collision continue, friction and occuring hot. So food will be cooked in all part."

Microwave

1 comment:

  1. numpang promo ya gan
    kami dari agen judi terpercaya, 100% tanpa robot, dengan bonus rollingan 0.3% dan refferal 10% segera di coba keberuntungan agan bersama dengan kami
    ditunggu ya di dewapk^^^ ;) ;) :*

    ReplyDelete